HomeRehabilitasiSyarat Calon Residen

Syarat Calon Residen

  1. Berusia 17 - 45 tahun. Jika diluar usia tersebut akan diputuskan oleh tim.
  2. Calon residen adalah korban penyalahguna narkoba yang ditunjukkan dengan hasil tes urine prositif (+), atau memiliki riwayat penggunaan narkoba dalam dua belas bulan terakhir.
  3. Tidak memiliki gangguan jiwa berat yang dibuktikan dengan hasil pemeriksaan medis atau rekomendasi psikiater/RS Jiwa.
  4. Tidak memiliki cacat fisik atau penyakit kronis dan akut yang mengganggu dalam mengikuti program rehabilitasi.
  5. Calon residen dengan didampingi orang tua/wali sebagai penanggungjawab.
  6. Calon residen yang bekerja/kuliah/sekolah wajib menyertakan surat cuti dari tempat kerja/kuliah/sekolah.
  7. Calon residen kiriman instansi wajib membawa surat pengantar resmi dari instansi yang mengirim.
  8. Calon residen yang berasal dari anggota (kepolisian/angkatan) wajib menyertakan surat pengantar dari kesatuan.
  9. Calon residen yang berasal dari putusan pengadilan wajib diantar oleh petugas kejaksaan dengan membawa surat putusan dari pengadilan.
  10. Calon residen “bantaran” wajib diantar oleh penyiclik dengan membawa surat pengantar resmi.
  11. Calon residen wajib mengikuti rehabilitasi sampai dengan komplit program.
  12. Orangtua/wali wajib menghadiri pertemuan yang dijadwalkan oleh petugas Balai Besar Rehabilitasi BNN a.l family dialogue (FD), konseling keluarga, family support groups (FSG), kunjungan keluarga, dll.
  13. Residen datang dengan membawa:
  • Foto copy KTP calon residen dan orangtua/wali masing~masing 2 lembar.
  • Foto copy Kartu Keluarga (KK) 2 Iembar.
  • Pas foto calon residen berwarna ukuran 4x6 sebanyak 2 Iembar.
  • Materai Rp 6ooo,- sebanyak 4 Iembar.
  • Surat pengantar dari BNNP/BNNK (Jika belum membawa bisa disusulkan).

Last modified on Senin, 22 Juli 2013 11:49

Tweet

Log-in

Who's Online

Kami memiliki 14 tamu dan tidak ada anggota online

YM Customer Service

Contact me by Yahoo! Messenger

Visitors Counter

136993
Today
Yesterday
This Week
Last Week
This Month
Last Month
All days
814
1614
10481
111311
814
65317
136993

Your IP: 66.249.77.41
Server Time: 2024-03-01 10:30:08
Visitors Counter

Chat Box